internet satelit

  1. citizen

    Peran Internet Satelit Bagi Pemerataan Telekomunikasi Di Indonesia

    Bogor – Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Informatika telah mencanangkan program “Menuju Indonesia Merdeka Sinyal” Pada tahun 2020. Pasalnya saat ini masih ada sekitar 11 persen wilayah Indonesia yang belum tersentuh sinyal atau berada pada blank...
  2. citizen

    Telkomsat Mendukung Tim Ararkula Dalam Kompetisi Cansat Di Usa

    Texas, Amerika Serikat – Sebagai penyedia Internet Satelit, Telkomsat kembali mendukung Tim Ararkula Telkom University dalam mengembangkan teknologi antariksa melalui Kompetisi CanSat pada akhir bulan Juni 2019. Acara ini diselenggarakan oleh American Astronautical Society (AAS) dan diikuti...
  3. citizen

    Internet Satelit Berkualitas Untuk Kemajuan Umkm Daerah

    Jakarta - Kehadiran e-commerce ditengah masyarakat membawa pengaruh signifikan pada pertumbuhan perekonomian di Indonesia khususnya ekonomi digital. Berdasarkan data Kementerian Keuangan Republik Indonesia, saat ini keuntungan yang diperoleh dari pasar e-commerce Indonesia meningkat 6%...
  4. citizen

    Sekolah Pelosok Di Sumatera Barat Nikmati Internet Satelit

    Pasaman - Salah satu SMA di Kabupaten Pasan yakni SMA Negeri 1 Mapat Tunggul Selatan akhirnya memiliki fasilitas Internet Satelit. Keberadaan internet ini turut diapersiasi oleh Gubernur Sumatera Barat, Irwan Prayitno. Menurutnya, dengan Internet Satelit dapat mempermudah proses belajar...
  5. citizen

    Kiat Telkomsat Untuk Siapkan Calon Pemimpin

    Cibinong - Kamis, 28 Februari 2019 PT Telkom Satelit Indonesia (Telkomsat) menggelar acara Pembekalan Leadership Pipeline, Kebersamaan & Program Penghijauan Telkomsat. Acara ini bertujuan agar para Senior Leaders memahami bagaimana menjadi pemimpin yang baik dan dapat menyiapkan pemimpin...
  6. citizen

    Telkomsat Sediakan Layanan Internet Satelit Untuk Sukseskan Unbk Di Pedalaman

    Jakarta - PT Telkom Satelit Indonesia (Telkomsat) melalui layanan terbaiknya yakni MangoeSky memberikan pelayanan internet kepada masyarakat di kawasan pedalaman yang selama ini belum tersentuh jaringan internet. Layanan internet satelit ini dapat mendukung kegiatan pendidikan, salah satunya...
  7. citizen

    Mangoesky, Solusi Akses Internet Untuk Unbk

    Jakarta - Kehadiran internet di sekolah dapat menjadikan belajar mengajar berbeda dari cara konvensional. Kegiatan belajar mengajar dapat menjadi lebih kondusif dan interaktif. Dengan teknologi jaringan internet, dapat memungkinkan seorang siswa mendapatkan bahan pelajaran dimana saja dan kapan...
  8. citizen

    Mangoesky Sediakan Internet Satelit Umkm Di Daerah Pedalaman

    Jakara - Di era teknologi informasi saat ini, pemanfaatan internet satelit sangat berguna dalam mencari peluang bisnis guna memajukan perekonomian digital. Khususnya bagi masyarakat yang berada di daerah terpencil (Rural area) yang belum tercover jaringan selular. Salah satunya daerah pedalaman...
  9. citizen

    Masyarakat Kalimantan Utara Akan Nikmati Wifi Gratis Di 80 Lokasi Ini

    Tanjung Selor – Kamis (29/11), Sebanyak 80 Titik WiFi gratis terpasang di seluruh Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara). Seluruh WiFi saat ini ditangani oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltara melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) yang bekerja sama dengan PT Telekomunikasi...
  10. citizen

    Wow.. Deli Serdang Masuk Dalam Program Smart City

    Deli Serdang - Pada tanggal 4 September2018, Pemerintah Kabupaten Deli Serdang melakukan kegiatan Sosialisasi Gerakan Menuju Deli Sedang Smart. Kegiatan ini merupakan wujud kerjasama dengan Kementerian Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia terkait program Gerakan Menuju 100 Smart City...
  11. citizen

    Telkomsat Mengajar Di Sekolah Sinar Indonesia

    Bogor - Telkomsat melaksanakan program "Telkomsat Mengajar” pada hari Jumat 21 September 2018. Kegiatan ini sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan atau corporate social responsibility (CSR) dan membangun hubungan harmonis dengan masyarakat sekitar dan diikuti oleh beberapa karyawan...
  12. citizen

    Keuntungan Menggunakan Internet Satelit

    Internet Satelit mempunyai peran yang sangat penting dalam dunia telekomunikasi di Indonesia khususnya dunia bisnis. Internet satelit merupakan jenis layanan internet menggunakan piringan penerima satelit atau VSAT (Very Small Aperture Terminal). Pengertian VSAT VSAT merupakan terminal satelit...
Top