Cara Mendekorasi Apartemen Agar Terasa Lebih Nyaman Dan Lega

Status
Not open for further replies.

design interior

New Member
Interiordesign.id - Perkotaan merupakan tempat tinggal yang tepat bagi mereka yang memilki mobilitas yang tinggi. Bagi pengantin baru, memilih apartemen studio dengan desain interior modern pasti lumayan mengasyikkan. Tidak perlu mencari yang luas, karena yang terpenting adalah fungsionalnya.


Mungkin ada yang masih bingung, bagaimana sih Apartemen tipe studio? Apartemen studio itu adalah apartemen yang terdiri dari satu kamar yang mana didalam juga ada satu kamar mandi. Bisa dibilang, apartemen tipe ini multifungsi karena selain bisa berfungsi sebagai kamar tidur, juga bisa berfungsi sebagai ruang tamu dan bahkan dapur.

Bagi mereka yang sudah terbiasa tinggal di apartemen jenis ini atau hunian lain yang memiliki ukuran terbatas, pastinya sudah terbiasa berhadapan dengan berbagai masalah furnitur.

Hal itu, karena tidak ada ruang yang cukup, sehingga pemiliknya merasa kesusahan untuk menempatkan tempat duduk para tamu ataupun untuk teman-temannya. Maka itu, disarankan untuk memilih dekorasi dengan konsep minimalis dan hanya menggunakan furnitur yang berukuran sedang atau tidak terlalu membutuhkan banyak tempat. Usahakan memilih furnitur yang multifungsi, setidaknya memiliki 2 atau 3 fungsi sekaligus.

Anda bisa memulainya dengan berfokus pada hal-hal yang bisa anda letakkan dilantai, misalnya karpet, lemari dan sofa. Untuk sofa disarankan untuk menggunakan sofa lifat seperti sofa bed atau futon agar tidak terlalu memakan tempat.

Selain itu, sofa bed ini juga bisa dijadikan sebagai tempat tidur, tempat bersantai sambil menikmati tontontan TV. Sementara untuk para tamu, anda bisa siapkan mereka kursi atau bangku sederhana dan tempatkan terpisah dari sofa bed yang merupakan area pribadi Anda. Hal ini sangat berguna untuk menjaga privasi Anda.

Selain beberapa furnitur yang dijabarkan diatas, Anda juga bisa menggunakan beberapa aksesoris untuk memberikan nuansa luas pada sebuah apartemen.

----------------------------------------------------------------------------

Masih bingung bagaimana cara mendekorasi apartemen agak terlihat lebih menarik dan nyaman? tak perlu khawair anda bisa menggunakan jasa dari interiordesign.id, sebuah perusahaan berskala nasional yang bergerak dalam bidang jasa design interior online. Untuk melihat info dan portfolio-nya anda bisa kunjungi interiordesign.id
 

marmer

New Member
Kalau saya sih memang lebih suka mendekorasi furniture dan interior rumah agar lebih nyaman dan terlihat memiliki kesan yang unik sih boy18:kalau apartemen kayak gini biasanya kan interiornya memang bawaan ya dari segi marmer atau lantai biasa hingga plafon kan emang dari sananya, nah biasanya kalau apartemen enakan ngatur dekorasi furniturenya dengan menggunakan furniture yang all in 1 gitu sih :D
 

satpam

Staff member
Kurang lengkap nih threadnya om, kalo boleh ada gambar desain dekorasinya dong jacko:
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Post Terbaru

Top