Hindari Usus Buntu Kronis Dengan 5 Tips Ini

Status
Not open for further replies.

AfnanKh2

New Member
Kini di kalangan muda atau remaja banyak yang megalami penyakit kronis karena disebabkan oleh kebiasaan mereka yang tidak sehat atau malah menjadi hobi baru mereka. Contohnya seperti banyak yang menggemari makanan yang tidak menyehatkan karena tergiur dengan rasa atau harganya yang relatif murah. Kini banyak jajanan yang mengandung pengawet, pemanis buatan, pewarna berbahaya, atau ditambahkan dengan formlin yang sangat berbahaya. Ini bisa menjadi timbunan penyakit yang bisa merenggut nyawa kalangan anak muda.

Kita sudah tidak asing lagi dengan penyakit usus buntu di kalangan anak muda. Menurut dokter kebanyakan anak muda yang menderita penyakit ini karena mereka teralu sering makan makanan yang serba instan dan mengandung pengawet. Jadi, sangat mudah penyakit ini menyerang tubuh karena semua bahan makanan saat ini bisa dipasak dengan instan dan mengabaikan efek yang akan dirasakan.

Untuk mencegah usus buntu kronis ini bisa terapkan tips seperti di bawah ini :
  • Makan di jam yang pasti
  • Minum banyak air putih
  • Selalu aktif
  • Sebaiknya membawa bekal dari rumah agar lebih hiegenis
  • Jangan menahan buang air kecil atau besar
Baca juga - Cara Mengobati Usus Buntu Kronis
Semoga bermanfaat :)
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top