Ini Dia 5 Cara Alami Menghilangkan Bekas Jerawat

Status
Not open for further replies.

Ruli Rizki

New Member
Setiap orang, khususnya kaum remaja, memiliki wajah yang banyak bekas jerawat pasti merasa jengkel. Hal ini disebabkan memiliki wajah yang banyak jerawat membuat wajah menjadi tidak enak untuk di pandang.

Maka dari itu setiap orang yang memiliki masalah dengan wajah yang banyak bekas jerawat, mereka pasti akan melakukan berabagai macam cara untuk bisa menghilangkan bekas jerawat di wajahnya.

Nah, salah satu cara yang sering digunakan oleh orang-orang yang memiliki wajah yang banyak bekas jerawat adalah dengan obat penghilang bekas jerawat di apotik. Orang-orang memilih obat-obatan penghilang bekas jerawat yang di jual di apotik, karena dipercaya mampu menghilangkan bekas jerawat dengan cepat.

Meski demikian, tapi sayangnya obat-obatan tersebut tidak semua dapat digunakan. Karena beberapa diantaranya ada yang mengandung bahan kimia berbahaya yang dapat mengancam kesehatan.

Maka dari itu jika ingin menghilangkan bekas jerawat di wajah, maka sebaiknya menggunakan cara yang alami. Nah, berikut ini adalah beberapa cara alami yang dapat digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat :

1. Menggunakan lidah buaya, cara penggunaannya yaitu : ambil sari lidah buaya, kemudian di oleskan ke permukaan kulit wajah.

2. Menggunakan madu, cara penggunaannya yaitu : ambil madu, kemudian di oleskan ke permukaan kulit wajah

3. Menggunakan tomat, cara penggunaannya yaitu : ambil 1-2 buah tomat, lalu potong-potong menjadi beberapa bagian. Setelah itu, tempelkan tomat ke permukaan kulit wajah

4. Menggunakan minyak zaitu, cara penggunaannya yaitu : siapkan minyak zaitun, lalu oleskan ke permukaan kulit wajah

5. Menggunakan jeruk nipis, cara penggunaannya yaitu : siapkan air perasan jeruk nipi, lalu di oleskan ke permukaan kulit wajah

Mungkin itulah beberapa cara alami menghilangkan jerawat.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top