Tak Disangka, Ternyata Tepung Berasa Bisa Memutihkan Wajah

Status
Not open for further replies.

Widia

New Member
Tepung beras dikenal sebagai salah satu bahan yang memiliki banyak manfaat. Beras tak hanya menjadi makanan pokok beberapa negara melainkan juga sebagai bahan pokok dari produk perawatan kecantikan kulit dan wajah.


Sebelum membuat maskernya, berikut adalah manfaat dari masker tepung beras untuk wajah :
  • Dapat memutihkan dan mencerahkan kulit wajah secara alami tanpa efek samping
  • Menjaga ke halusan dan kelembaban kulit wajah dari sinar ultra violet yang menyebabkan kulit kering dan kusam
  • Mengatasi kadar minyak berlebih pada kulit wajah
  • Mengangkat sel kulit mati dan flek hitam sekaligus memudarkan bekas jerawat dan meregenerasi sel kulit.
  • Membuat wajah tampak lebih bersih dan halus
  • Menghilangkan jerawat dan bekasnya

Berikut adalah cara membuat masker tepung beras

  1. Tambahkan 1 sampai 2 sendok tepung beras lalu aduk hingga tercampur seperti pasta
  2. Jika adonan masker sudah siap, anda bisa langsung mengoleskannya secara merata pada wajah yang sudah dibersihkan
  3. Selama masker dioleskan, Anda bisa melakukan pijatan lembut dan halus secara perlahan untuk melancarkan sirkulasi darah pada area kulit.
  4. Diamkan masker selama 30 menit lalu bersihkan wajah dari sisa masker dengan air hangat dan keringkan wajah menggunakan handuk lembut.
Gunakan tepung beras berkualitas baik dan terjamin kebersihannya, atau anda bisa membuatnya langsung dari beras pilihan anda yang baik kualitasnya untuk di olah menjadi masker wajah. Selain meggunakan bahan dasar tepung beras anda juga bisa mengkombinasikannya dengan bahan alamin lainnya yang baik untuk kesehatan kulit wajah seperti madu murni, minyak zaitun, sari lemon atau jerik nipis.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top