Keistimewaan Buah Alpukat

Status
Not open for further replies.

Hernasilvia

New Member
Alpukat adalah sumber yang baik dari lemak tak jenuh tunggal yang sehat untuk jantung, yang mudah dibakar untuk energi dan juga rendah fruktosa. Konsumsi buah alpukat tidak akan membuat berat badan menjadi naik, justru malah sering dijadikan untuk menu diet sehat. Salah satu manfaat dari konsumsi alpukat yaitu dapat menurunkan kadar kolesterol tinggi dan juga rendah gula, jadi sangat baik juga dikonsumsi oleh penderita diabetes.

Menurut komisi alpukat Calipornia, alpukat hass medium mengandung sekitar 22,5 gram lemak, dua pertiganya tidak monounsaturated (lemak tak jenuh tunggal), juga menyediakan hampir 20 nutrisi penguat kesehatan penting, termasuk :

Serat

Vitamin E

Vitamin B

Asam folat

Kalium ( 2 kali lebih banyak dari pisang), yang dapat membantu menyeimbangkan rasio potasium dan sodium secara signifikan.

Karena kandungan lemak yang menguntungkan, alpukat membuat tubuh Anda menjadi lebih efesien menyerap nutrisi yang larut dalam lemak seperti alfa dan beta, karoten dan lutein.

Buah Alpukat Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi

Studi pada tahun 2005 mengungkapkan bahwa, menambahkan alpukat ke dalam salad dapat meyerap tiga sampai lima kali lebih banyak antioksidan karotenoid, yang dapat membantu melindungi tubuh dari radikal bebas.

Penelitian sebelumnya telah menyarankan bahwa lapukat dapat membantu memperbaiki profil lipid, baik pada orang yang sehat maupun pada orang dengan hiperkolesterolemia (kadar koleterol tinggi). Dalam penelitian tersebut 5 orang sehat memilih menurunkan kadar kolesterol total 16% setelah diet satu minggu dengan lemak tak jenuh dari alpukat.

Pada orang dengan kadar kolesterol tinggi, diat alpukat menghasilkan penurunan kolesterol total 17%, dan penurunan 22% kolesterol LDL dan trikliserida, bersamaan dengan peningkatan 11% kolesterol HDL (kolesterol baik).

Sebagai pengganti lemak tak jenuh dan makanan berkadar kolesterol tinggi, buah alpukat berada di urutan nomor satu yang secara signifikan dapat menurunkan kolesterol tinggi dibandingkan dengan minyak zaitun, minyak canola dan minyak kacang. Secara khusus, diet tinggi minyak zaitun dan minyak bunga matahari yang mengandung lemak jenuh 12.9%, lemak monounsaturated 15.1%, dan lemak tak jenuh ganda 7.9% dapat mencapai penurunan kolesterol LDL 18% pada orang yang memilih diet tinggi lemak jenuh.

Alternatif lain untuk menurunkan kolesterol jahat secara signifikan adalah dengan menggunakan minyak ikan yang berkualitas yaitu dengan Deep sea fish oil Softgel. Sudah terbukti dapat menurunkan kolesterol jahat dengan cepat dan secara signifikan selain itu Deep sea fish oil Softgel telah mengantongi izin dari BPOM
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top